Novonesis Lirik Potensi Pasar Pangan Berkelanjutan di Indonesia
JAKARTA, AF – Indonesia sebagai negara dengan potensi besar untuk jadi pasar bagi produk-produk pangan berkelanjutan. Penerapan biosolutions atau solusi berbasis biologis untuk mengembangan industri pertanian dan proses produksi makanan sangat diperlukan. Hal itu disampaikan […]