Ikan Melimpah, Kredit Maritim Masih Minim
Jakarta, AF – Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia meminta perbankan memperbesar penyaluran kredit ke sektor perikanan dan kelautan sehingga industri maritim bisa tumbuh dan berkembang. Padahal, potensi yang ada sangat besar dan Presiden Joko […]